Analisa Suku Bunga Inggris Agustus 2016 #2… Menyambung artikel Analisa Suku Bunga Inggris Agustus 2016 #1, hal lain yang bisa menjadi pertimbangan dalam merubah tingkat suku bunga adalah Balance of Trade. source: tradingeconomics.com Trade Balance atau neraca perdagangan atau neraca ekspor-impor yang biasanya diumumkan setiap bulan, adalah perbedaan antara nilai ekspor dan impor suatu negara pada periode tertentu. Neraca […]
Continue readingMore TagTag: brexit
Analisa Suku Bunga Inggris Agustus 2016 #1
Analisa Suku Bunga Inggris Agustus 2016 #1… Artikel ini bersifat subyektif & untuk edukasi belajar Forex Gold Trading. Diskusi & tanggapan positip bisa disampaikan ke novry.sabmen@me.com, 081199 2989, 08787878 2989 (WA), PIN 57C99B2E | Novry Simanjuntak. Foto/gambar milik sendiri. Menaikan atau menurunkan suku bunga adalah kebijakan yang dilakukan oleh Bank Sentral untuk menambah atau mengurangi jumlah uang […]
Continue readingMore TagPerkembangan Paska Brexit
Paska Brexit kalau keadaan market dan data-data ekonomi Inggris lemah maka seharusnya BOE segera melakukan langkah yang lebih konkrit setelah pertemuan tanggal 14 Juli mendatang. Jika mengikuti role model The Fed, ECB dan BOJ, rasanya BOE tidak akan langsung meluncurkan program stimulus pelonggaran kuantitatif (quantitative easing). Biasanya didahului dengan langkah-langkah mengurangi suku bunga atau paling tidak […]
Continue readingMore TagDampak Ekonomi Jika Inggris Keluar dari Uni Eropa
Menyambung artikel pro kontra brexit Inggris sebelumnya, pertanyaannya adalah apa dampak ekonomi jika Inggris keluar dari Uni Eropa (UE)? Kalangan bisnis Inggris bereaksi negatif terhadap kemungkinan Inggris keluar dari Uni Eropa. Sentimen brexit diyakini akan memperburuk perekonomian, merusak investasi dan mengancam lapangan kerja. Sebanyak 198 pimpinan dari 36 perusahaan besar di Inggris yang terdaftar dalam FTSE […]
Continue readingMore TagPro Kontra Brexit Bagi Inggris
Wacana Inggris untuk melepaskan diri dari Uni Eropa (UE) atau brexit menjadi perhatian dunia dalam beberapa pekan terakhir. British Exit (Inggris Keluar) atau disingkat Brexit pun menjadi istilah yang marak dalam trading Forex Gold dan pemberitaan media lokal Inggris serta internasional. Sudah menjadi rahasia umum bahwa banyak rakyat Inggris tidak menyukai keanggotaan Inggris di UE. […]
Continue readingMore Tag